Ada anggapan bahwa Ibrani 6:1—"... marilah kita tinggalkan asas-asas pertama ajaran tentang Kristus ..."—adalah ajakan untuk murtad, yaitu bahwa orang Yahudi diminta untuk meninggalkan kekristenan dan kembali ke agama semula, yaitu Yudaisme atau agama Yahudi. Benarkah anggapan itu? Tentu saja anggapan itu salah! Anggapan itu justru bertolak belakang dengan pesan penulis surat Ibrani. Penulis mengingatkan orang Kristen Yahudi bahwa sebagai pengikut Kristus—ditinjau dari sudut waktu—seharusnya mereka sudah menjadi pengajar. Akan tetapi (continue)





