Piala Emas yang Mendadak Hancur
Jumat, 17 Oktober 2025
Bacaan Alkitab hari ini:
Yeremia 51
Semula, bangsa Babel seperti piala emas di tangan TUHAN (51:7). Piala emas biasa dipakai sebagai peralatan minum untuk raja. Penyebutan Babel sebagai piala emas menunjukkan bahwa Allah menghargai tugas bangsa Babel sebagai palu godam untuk menjatuhkan hukuman kepada bangsa-bangsa (51:20-23), terutama kepada umat Yehuda yang telah meninggalkan TUHAN dan menyembah (continue)