Pada hari Selasa, 14 Maret - Rabu, 15 Maret 2017 di GKY Mangga Besar telah dilaksanakan kelas pengajaran untuk para pengerja rohani di lingkungan GKY. Kelas ini diikuti oleh 35 peserta terdiri dari Guru Injil dan Pendeta orientasi. Materi yang diberikan dalam kelas pembinaan ini :
1. Sejarah, Misi-Visi, dan Kekhasan GKY dibawakan oleh Pdt. Dr. Freddy Lay, dalam kesempatan ini Pdt. Dr. Freddy Lay juga mengajak peserta untuk berkunjung ke Museum sejarah GKY. 2. Pengajaran dan Liturgi dibawakan oleh Pdt. Andreas Himawan 3. Organisasi dan Pelayanan GKY dibawakan oleh Pdt. Gunawan Tanu 4. Melayani dalam Konteks Budaya Tionghoa dan Budaya dan Etiket Rohaniwan GKY dibawakan oleh Pdt. David Tjioe 5. Spiritual Life dibawakan oleh Pdt. Tommy Elim
Karena itu hendaklah kamu saling mengaku dosamu dan saling mendoakan, supaya kamu sembuh. Yakobus 5: 16